Hubungan Pola Makan dan Gaya Hidup dengan Kejadian Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Simpang Teritit Kabupaten Bener Meriah Tahun 2020

Afdalul Magfirah, Zulfikar Zulfikar, Ruhdi Wanfitrah

Abstract


Telah dilakukan penelitian tentang hubungan pola makan dan gaya hidup dengan kejadian hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Smpang Teritit Kabupaten Bener Meriah tahun 2020 pada tanggal 22 s/d 7 Desember 2020. Jenis penelitian ini bersifat diskriptif analitik dengan desain cross sectional. Sampel dalam penelitian ini adalah Pasien yang berobat di Puskesmas Teritit Kabupaten Bener Meriah variabel pengukuran meliputi Kejadian hipertensi, pola makan dan gaya hidup. Dari 88 responden mayoritas responden hipertensi sebanyak 67 responden (76,1%) dan mayoritas gaya hidup responden buruk sebanyak 64 responden (72,7%). Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pola makan dengan kejadian hipertensi didapat nilai P. Value 0,000 (P ≤ 0,05), dan gaya hidup dengan kejadian hipertensi dan didapat nilai P Value 0,000 (P ≤ 0,05) .
Kata Kunci: Pola makan, Gaya hidup, Hipertensi


Full Text:

PDF

References


Dinkes Aceh, (2018). Profil Kesehatan Indonesia 2018. Aceh: Dinkes Aceh.

Dinkes Bener Meriah. (2019). Profil Puskesmas Simpang Teritit. Bener Meriah: Dinkes Bener Meriah.

Fahlove, Muhammad Agus, dkk (2019). Hubungan Pola Makan dan Gaya Hidup Dengan Penyakit Hipertensi Pada Lansia Di Wilayah Puskesmas Sungai Besar Banjarbaru Tahun 2019. Jurnal Uniska, Volume 3 halaman 77.

Iman, Muhammad, (2017). Metodelogi Penelitian. Bandung.

Noviyanti. (2015). Hidup Sehat. Yogyakarta: Notebook

Nugroho, (2010). Ginekologi dan Obstetri (Obsgyn). Yogyakarta : Nuha Medika

Sulastri,dkk. (2012). Gambaran Pola Makan Penderita Gastritis Di Wilayah Kerja Puskesmas Kampar Kiri Hulu Kecamatan Kampar Kiri Hulu. Jurnal unimus. Volume 5 halaman 1.

Wijaya, Ivan (2020). Hubungan Gaya Hidup dan Pola Makan terhadap Kejadian Hipertensi diwilayah Kerja Puskesmas Towata Kabupaten Takalar. Jurnal unismuhpalu. Volume 3 halaman 1.




DOI: https://doi.org/10.32672/jss.v9i1.2994

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Afdalul Magfirah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.